Home / TEKNOLOGI

Kamis, 22 Juni 2023 - 16:00 WIB

Cara Membuat Grup WA Lewat Android, iPhone dan Desktop

- Penulis

Cara Membuat Grup WA

Cara Membuat Grup WA

Moccaapedia Grup WA adalah salah satu fitur yang bisa memungkinkan pengguna untuk menggabungkan beberapa pengguna dalam satu ruang obrolan yang sama. Dan berikut ini adalah cara membuat Grup WhatsApp dengan mudah.

 

Baca Juga :   Tanpa Aplikasi, Nih Cara Download Video Instagram yg Gampang!

 

Cara Membuat Grup WA

Cara Membuat Grup WA
Cara Membuat Grup WA

Untuk membuat grup di WhatsApp, ada beberapa cara yang bisa Anda gunakan. Mulai dari lewat Android, iPhone hingga Desktop. Dan berikut ini caranya:

 

Android

  1. Buka Aplikasi WhatsApp lalu klik simbol titik tiga.
  2. Setelah menu terbuka, klik opsi Grup Baru.
  3. Cari kontak yang akan Anda jadikan sebagai member atau anggota di dalam grup. Lalu klik tanda panah hijau. (Grup WA sendiri dapat menampung hingga 1000 orang lebih).
  4. Masukkan nama grup Anda pada bagian Subjek Grup, maksimal 25 karakter ya. Di sini Anda juga bisa menambahkan emoji di bagian nama grup.
  5. Jangan lupa untuk menambahkan foto dengan cara klik ikon kamera atau masukkan gambar dari perangkat Android.
  6. Jika semuanya sudah selesai, Anda bisa klik tanda centang hijau.
  7. Grup WA pun sudah selesai dan bisa Anda gunakan.

 

iPhone

  1. Buka aplikasi WA di iPhone lalu klik chat.
  2. Selanjutnya klik ikon chat baru kemudian pilih Grup Baru.
  3. Di sini Anda dapat menambahkan kontak ke dalam grup sebagai member lalu klik Lanjut.
  4. Jangan lupa untuk memberikan nama pada grup dengan memasukkan nama grup, dengan klik Subjek Grup. Lalu masukkan nama grup yang Anda inginkan. Maksimal 25 karakter.
  5. Tambahkan juga foto untuk grup Anda dengan klik ikon Kamera. Anda bisa memasukkan gambar dari perangkat iPhone sebagai gambar grup.
  6. Jika semuanya sudah selesai, Anda tinggal klik Buat dan grup baru Anda pun sudah selesai dibuat.

 

Desktop

  1. Buka WhatsApp Web atau bisa juga lewat Aplikasi WA Desktop.
  2. Klik tanda titik tiga.
  3. Pilih opsi Grup Baru dari menu drop down.
  4. Cari kontak yang ingin Anda masukkan sebagai anggota grup, Anda bisa memasukkan hingga 1.024 member di dalam grup.
  5. Jika sudah, klik tanda panah hijau.
  6. Lanjutkan dengan memasukkan grup pada bagian Subjek Grup, maksimal sebanyak 25 karakter. Anda pun juga bisa menggunakan emoji untuk membuat nama grup.
  7. Tambahkan juga gambar untuk grup WA dengan klik ikon kamera.
  8. Jika sudah selesai, maka Anda bisa klik tanda hijau dan grup pun sudah bisa Anda gunakan.

 

Baca Juga :   Bagaimana Perbandingannya dengan Sumber Energi Non Bio

 

Cara Mengundang Teman di Grup WA secara Manual dan lewat Link

Cara Membuat Grup WA
Cara Membuat Grup WA

Setelah Anda berhasil membuat grup, maka Anda pun juga harus memasukkan anggota ke dalam grup. Meskipun di awal membuat grup, Anda dapat memasukkan anggota secara langsung.

Namun setelah grup selesai dibuat Anda juga tetap bisa memasukkan anggota ke dalam grup dengan dua cara. Secara manual atau lewat link.

Dan berikut ini caranya:

 

Secara Manual

  1. Klik subjek grup lalu pilih opsi Tambah Peserta.
  2. Pilih kontak mana saja yang ingin Anda jadikan sebagai anggota atau member grup.
  3. Klik tanda centang hijau.
  4. Selanjutnya klik Tambah Peserta untuk memasukkan mereka sebagai member atau anggota.

Lewat Link

  1. Klik Subjek Grup lalu pilih opsi Undang ke Grup Via Tautan.
  2. Pilih opsi Kirim Tautan via WhatsApp untuk mengirimkan link grup ke kontak WA secara langsung.
  3. Atau pilih Salin Tautan untuk copy link lalu mengirimkannya secara manual ke kontak WA.

 

Nah, itulah kira-kira cara membuat Grup WA beserta cara untuk menambahkan anggota atau member ke dalam grup tersebut.

 

Baca Juga :   Aplikasi YouTube Go Mod Apk New Version 2023

Share :

Baca Juga

Yuk, Mengenal Menu Insert dan Fungsinya

TEKNOLOGI

Yuk, Mengenal Menu Insert dan Fungsinya
Cara Mengatasi Memori Penuh di HP Oppo A3S

TEKNOLOGI

Cara Transfer Data Samsung ke Samsung yang Gampang Banget
Apa itu Fouad WhatsApp? Fitur dan Kelebihannya

TEKNOLOGI

Apa itu Fouad WhatsApp? Fitur dan Kelebihannya
5 Aplikasi Baca Buku Digital, Bisa Baca Di Mana Saja

TEKNOLOGI

5 Aplikasi Baca Buku Digital, Bisa Baca Di Mana Saja
Apa itu Denied Acces Dan Cara Mengatasinya

TEKNOLOGI

Apa itu Denied Acces Dan Cara Mengatasinya
Apa Itu iPhone HDC? Cek Perbedaan dan Risikonya

TEKNOLOGI

Apa Itu iPhone HDC? Cek Perbedaan dan Risikonya
Cara Membuat Efek Beauty di Video Call WhatsApp Oppo

TEKNOLOGI

Cara Membuat Efek Beauty di Video Call WhatsApp Oppo Mudah
Usir Rasa Bosan dengan Main Game Sega Terbaik Berikut Ini

TEKNOLOGI

Usir Rasa Bosan dengan Main Game Sega Terbaik Berikut Ini